Pages - Menu

Lemon Chicken / Ayam saus lemon

Resep dalam bahasa Indonesia ada di bagian bawah







Merhaba from Turkey everyone....

I love chicken, my kid loves chicken and it's great and cheap choice to fulfill protein source for our family. All I need to do is just make as many variations as I can so my kid won't be bore to eat it.

My today post is Chinese style Lemon Chicken. I love the sweet and sour taste in it, just reminded me of my Indonesian sweet and sour chicken.

Ingredients for Chicken:
  • ± 700 gr boneless chicken thigh/ breast, small chunk about ±4 cm
  • 3 Tbsp soy sauce
  • 1 tsp salt (to taste)
  • 1 big egg
  • 2 Tbsp water
  • ± 150 gr all purpose flour
  • ± 100 gr cornstarch or tapioca
  • 1 tsp black/ white pepper
  • pinch of salt for flour mixture
  • ½ tsp baking soda
  • Enough cooking oil for deep fried
  1. Beat off egg, salt, soy sauce and water in medium bowl. Marinate the chicken chunk into the egg mixture about 30 minutes.
  2. In a platter, sift all together; flour, tapioca (cornstarch), salt, pepper and baking soda.
  3. In a wok or pan heat oil for deep fry. 
  4. Using fork, take chicken chunk and roll over flour mixture one by one so it won't sticky each other. Deep fry over medium heat until golden red, drain from excess oil. Set a side.
Lemon sauce:
  • ±250 ml chicken stock (replace with hot water + half cube bouillon, let it sit to room temperature)
  • 3 Tbsp lemon juice
  • 1 tsp lemon zest
  • 3 tbsp sugar or to taste
  • 1 tbsp honey (optional)
  • 2 tsp sesame oil
  • 1 tbsp cornstarch

How to make lemon sauce:
Mix all sauce ingredients in a medium sauce pan. Cook and stir continuously over medium heat until bubbling and thickened, test the taste, you may add more sugar or salt. Turn off the heat.
Arrange chicken on a platter and flush with lemon sauce. Sprinkle with sesame seed and green onion slice. Serve it immediately  with white rice.

You might serve this dish with simple saute broccoli or you can make salad like I did here:

Salad Ingredients:
  • 1 cup thinly sliced cabbage.
  • 1 medium carrot. cut into matchsticks or roughly grated.
  • 1 medium-size turnips. Cut into matchsticks or roughly shredded 
Mix all dressing ingredients:
  • 3 tablespoons mayonnaise
  • 1~2 tbsp tomato sauce
  • 1 tablespoon lemon juice
  • Tip of teaspoon salt
  • 1 ~2 teaspoon sugar/honey or to taste
Put all vegetables for salad in a bowl and flush with the dressing. Serve it cold.


BAHASA INDONESIA

Assalamu'alaikum....Merhaba dari Turkey....

Ayam adalah salah satu sumber protein hewani yang mudah didapat dengan harga yang relatif lebih muah dari daging merah. Cara pengolahannyapun tergolong mudah. Anak-anak rata-rata suka dengan menu ayam ini. Tinggal bagaimana kita memberi variasi berbeda dalam penyajian agar anggota keluarga tidak bosan dengan menu andalan ibu-ibu ini.

Nah.. kali ini saya ingin berbagi salah satu resep menu variasi olahan ayam yaitu ayam saus lemon.  Ayam saus lemon adalah masakan yang terbuat dari potongan daging ayam yang dibalut tepung dan digoreng kering dalam minyak yang banyak (deep fried) lalu disiram dengan saus lemon yang asam dan manis.

Terkenal di restoran di negara Amerika, Canada dan Australia yang menyajikan masakan Cina. Sama halnya dengan orange Chicken dan general Tso's chicken, walau terkenal di negara-negara barat tapi konon justru masakan ini tidak berasal dari Cina.

Udahan ya sedikit cerita-cerita tentang resep hari....sekarang yuk segera meluncur ke dapur siapin bahan-bahannya, keburu anak-anak dan bapaknya datang ^,^
Hidangan ayam saus lemon ini biasanya disajikan dengan tumisan brokoli hijau, tapi kali ini saya menyandingkannya dengan salad sederhana saja dengan saus mayones dan saus tomat.

Bahan untuk ayam tepung:
  • ± 700 gr daging ayam tanpa tulang, bisa bagian paha/ dada. Potong kecil ±4cm
  • 3 sdm kecap asin
  • 1 sdt garam (otional
  • 1 telur ukuran besar
  • 2 sdm air
  • ± 150 gr terigu serba guna
  • ± 100 gr cornstarch bisa juga tapioka
  • 1 sdt merica
  • sejumput garam
  • ½ sdt baking soda
  • Minyak goreng untuk deep fried
  1. Kocok lepas telur dengan air dan kecap asin hingga rata. Masukkan potongan ayam dan rendam ±30 menit. Dalam wadah yang lebar, campurkan terigu, tapioka (atau maizena), garam, merica dan baking soda.
  2. Panaskan minyak goreng dalam wajan/ panci yang cukup dalam. 
  3. Satu persatu gulongkan potongan ayam dalam campuran tepung lalu goreng hingga merah keemasan. Tiriskan.
Bahan saus lemon:
  • ±250 ml kaldu ayam (atau bisa air panas+bubuk kaldu ayam, diamkan hingga dingin)
  • 3 sdm perasan jeruk lemon
  • 1 sdt lemon zest (parutan kulit jeruk lemon)-jangan sampai kena bagian putihnya ya ntar pahit!
  • 3 sdm gula atau sesuai selera
  • 1 sdm madu (optional)
  • 2 sdt minyak wijen
  • 1 sdm pati jagung/ maizena
Cara membuat saus:
Campur dan aduk rata semua bahan saus lalu panaskan hingga mendidih dan kental dengan api sedang sambil terus diaduk. Cicipi rasanya, tambahkan gula atau garam sesuai selera. Matikan api.
Tata potongan ayam di atas platter/ piring saji, siram dengan saus lemon. Taburi dengan wijen dan potongan daun bawang.
Sajikan segera dengan nasi putih dan salad atau brokoli tumis.

Bahan dan cara membuat salad saus mayones:
saus mayones:
  • 4 sdm mayones
  • 1~2 sdm saus tomat
  • 1~2 sdt gula/ madu, sesuai selera
  • 1 sdm perasan lemon
  • sedikit garam, sesuai selera
Sayuran
  • ± 1 gelas irisan halus kol putih
  • 1 buah wortel ukuran besar, potong korek api halus
  • 1 buah lobak ukuran sedang
  • jagung manis pipil (optional)

Aduk semua bahan saus. Campur semua sayuran salad dalam mangkok dan siram dengan saus mayones. Simpan dalam wadah tertutup di dalam kulkas.

================================================================

Check My other Post:
Stir-fried napa cabbage with (tofu) beancurd skin

Chicken Rice Bowl

Crunchy brine Fried Chicken

Lemon Honey Chicken Wings
Cheese chicken ball/ Bola Ayam Keju

Dak Bulgogi





5 comments:

  1. I really enjoy chicken with sweet and sour flavors. This looks amazing!

    ReplyDelete
  2. Looks delicious, my family would enjoy this.

    ReplyDelete
  3. Lemon is such a wonderful ingredient to bring brightness to a dish I need to try yoru recipe soon =) looks deli!

    ReplyDelete
  4. I love lemon sauce on pan-fried chicken! This sounds like a delicious recipe to try!

    ReplyDelete
  5. terima kasih atas inspirasinya! Betul sekali, makanan lezat serta sehat memang sangat penting, akan tetapi memasak dengan alat masak yang tepat juga sama pentingnya.

    ReplyDelete

Loving my blog? Please help me to share to your friends and tell to the world that my blog contents are valuable and interesting to visit. Subscribe or follow my Facebook, Tweeter, Pinterest or my instagram