Pages - Menu

Indonesian style Fried Shrimp Chicken Dumpling / Lumpia Ayam Udang Goreng


Resep dalm Bhs Indonesia ada dibagian bawah









Indonesian style Fried Shrimp Chicken Dumpling / Lumpia Ayam Udang Goreng| ร‡itra's Home Diary

Merhaba From Tรผrkiye ๐Ÿ‘‹

First of all, I'd like to thank you for visiting my blog. I hope you can come back, again and again, to check up on any beyond Indonesian or Turkish food or something sweets that you might love. Your comments and emails brighten my days and make this simple blog thing worthwhile ๐Ÿ˜๐Ÿ’›

Dumpling is one of ancient food from east to west cuisine world. And it's lovable food to enjoy young to older generations.
Dumpling is my favorite choice when we talk about what food to accompany us for afternoon tea. Not only for snacking between lunch to dinner, but dumpling also satisfying meal for my brunch.

We can vary the dumpling filling start from fish, chicken, meat even vegetables. The cooking method also many, we can steam, boil, panfry (half boil), or even deep fry.

Indonesian style Fried Shrimp Chicken Dumpling / Lumpia Ayam Udang Goreng| ร‡itra's Home Diary . #dumpling #shrimpdumpling #chickendumpling #Indonesisch #Indonesianfoodrecipe #foodphotography #Asiancuisine #dumplingsauce #lumpiaudang #snackandappetizeridea

In Indonesia, we have many kinds of dumpling base on filling or how to cook it. Just like Bandung-style fish steamed dumpling "Siomay", with delicious umami peanut sauce, it's difficult to say no to the second plate. 
Check also my Money Bag Dumpling to accompany your snacking time. Or Indonesian Vermicelli fried dumpling (pastel bihun) here.
Yes, I love fried dumpling indeed, it's so comforting food for me.

And today I will share another delicious fried dumpling made of shrimp. I mix it with chicken meat to balance the sweetness of shrimp and also to add texture to my dumpling. 
If using shrimp only the texture tends to be wet cause of the shrimp characteristic when it's grinding.

Making this is so easy and quick. Just prepare your shrimp pilled and cut chicken meat into small cubes. If you have minced chicken it's even better. I use boneless chicken thigh for my dumpling, but you can use the breast part as well.

For the wrapper, I use popiah wrapper. You can use wonton wrapper, store-bought, or make it homemade recipe here.

Indonesian style Fried Shrimp Chicken Dumpling / Lumpia Ayam Udang Goreng| ร‡itra's Home Diary . #dumpling #shrimpdumpling #chickendumpling #Indonesisch #Indonesianfoodrecipe #foodphotography #Asiancuisine #dumplingsauce #lumpiaudang #snackandappetizeridea

If you want to serve this dumpling right away, you can directly fry them right away. But this recipe can be made ahead and you can store them in the freezer. All you need to do is steam them after you wrap all the dumplings.
See the note below to see the make-ahead tip.


Fried Shrimp Chicken Dumpling
By: ร‡itra's Home Diary


Ingredients:
๐Ÿค 300 gr chicken meat
๐Ÿค 200 gr shrimp
๐Ÿค 6 cloves of garlic, crushed
๐Ÿค ½ medium red onion, shredded.
๐Ÿค 1 egg
๐Ÿค 5 Tbsp AP flour
๐Ÿค 1 Tbsp oyster sauce
๐Ÿค 1 Tbsp sesame oil
๐Ÿค ½ tsp chicken bullion (optional)
๐Ÿค 1 Tbsp five spice mix
๐Ÿค 1 tsp pepper powder
๐Ÿค 2 tsp of salt or to taste
๐Ÿค 1 tsp sugar
๐Ÿค 3 spring onions, finely chopped
๐Ÿค 1 medium carrot, finely shredded
๐Ÿค some wonton wrapper

Indonesian style Fried Shrimp Chicken Dumpling / Lumpia Ayam Udang Goreng| ร‡itra's Home Diary . #dumpling #shrimpdumpling #chickendumpling #Indonesisch #Indonesianfoodrecipe #foodphotography #Asiancuisine #dumplingsauce #lumpiaudang #snackandappetizeridea

How to make:

1) Place chicken meat, shrimp, crushed garlic, and shredded onion in a food processor then pulse until it smooth. 

2) Add in egg, flour, oyster sauce, sesame oil, five-spice mix, and chicken bullion (if using), and all other spices, continue to pulse until everything is incorporated. At last pulse in chopped spring onion and shredded carrot. Check the taste by frying a small amount of dumpling dough. Correct the taste if needed.

3) Take one wonton/ popiah wrapper, spoon a small amount of dumpling dough, fold left-right sides like an envelope then roll tightly like a mini popiah. Brush the end of the wrapper with egg white or flour+water to glue it.
Note: make-ahead tip. Heat a steamer pan until produce much steam, brush the steamer basket with cooking oil. Steam the dumpling for about 20 minutes. Remove from steamer basket and let it cool to room temperature. Layover a wide platter without touch each other and place inside a freezer for about 1 hour. Then move them into a ziplock bag and keep them in the freezer until you ready to fry. Defrost before frying.

4) Heat enough cooking oil in medium heat. Fry the dumpling until golden brown. Enjoy with sweet chili sauce or chili sauce and ketchup if you like.

Check here for my dumpling dipping sauces

Enjoy.


Follow me at Instagram; @citra_homediary
If you making this recipe, please let me know. 
Use hashtag #citrashomediary_recipe and tag me ๐Ÿ˜Š Send me some ๐Ÿ’š


⇊ ⇊ ⇊ ⇊ ⇊ PIN THIS FOR LATER ⇊ ⇊ ⇊ ⇊ ⇊
Indonesian style Fried Shrimp Chicken Dumpling / Lumpia Ayam Udang Goreng| ร‡itra's Home Diary . #dumpling #shrimpdumpling #chickendumpling #Indonesisch #Indonesianfoodrecipe #foodphotography #Asiancuisine #dumplingsauce #lumpiaudang #snackandappetizeridea

๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค ๐Ÿค 








BAHASA INDONESIA


ุจِุณْู…ِ ุงู„ู„َّู‡ِ ุงู„ุฑَّุญْู…َู†ِ ุงู„ุฑَّุญِูŠู…

ุงู„ุณَّู„ุงَู…ُ ุนَู„َูŠْูƒُู…ْ ูˆَุฑَุญْู…َุฉُ ุงู„ู„ู‡ِ ูˆَุจَุฑَูƒَุงุชُู‡ُ


Merhaba dari Tรผrki semuanya ๐Ÿ‘‹

Terima kasih udah mampir kemari ya. Boleh kok tinggalkan kesan dan pesan di kolom komen dibawah... Saya akan sangat-sangat berterima kasih dan makin semangat update-update ๐Ÿ’Ÿ

Indonesian style Fried Shrimp Chicken Dumpling / Lumpia Ayam Udang Goreng| ร‡itra's Home Diary . #dumpling #shrimpdumpling #chickendumpling #Indonesisch #Indonesianfoodrecipe #foodphotography #Asiancuisine #dumplingsauce #lumpiaudang #snackandappetizeridea

Apa kabar? Inshaallah masih dikaruniai kesehatan ya. Di musim pandemi yang panjang ini menjaga kesehatan sangatlah penting dan menjadi agenda utama kita agar imun tubuh kita terjaga sehingga virus tidak gampang menyerang kita.
Selain menjaga sistem imun tubuh, kebersihan juga haruslah kita perhatikan. Mencuci tangah dan muka dengan sabun sesering mungkin.
Sebisa mungkin hindari juga kerumunan dan berada di tepat umum, sebab memutus rantai penyebaran adalah berusaha menghindari kontak fisik dengan orang lain.

Jika semua ihktiar sudah kita jalankan, tinggal kita banyak-banyak berdoa agar Allah menjauhkan kita dari segala macam penyakit. Mudah-mudahan pandemi ini segera berlalu ya. Rasanya sudah menjemukan dengan segala pembatasan-pembatasan selama musim pandemi ini. Sejak awal tahun 2020 lalu ya.... hingga awal 2021 ini. Kasihan anak-anak juga tidak bisa sekolah dan belajar tatap muka secara aman. Proses belajar tidak bisa maksimal kalau terus menerus dilakukan online.
Ekonomi juga pastinya bergerak lambat dan banyak usaha kecil yang terdampak pandemi ini.

Indonesian style Fried Shrimp Chicken Dumpling / Lumpia Ayam Udang Goreng| ร‡itra's Home Diary . #dumpling #shrimpdumpling #chickendumpling #Indonesisch #Indonesianfoodrecipe #foodphotography #Asiancuisine #dumplingsauce #lumpiaudang #snackandappetizeridea

Sekarang kita ganti topik utama ya. Apa tuuhh? ๐Ÿ˜ƒ
Ya... topik favorit semua orang, makanan! ๐Ÿ˜ƒ
Disini sedang musim dingin tapi cuaca tak menentu. Hujan jarang turun, apalagi salju... belum nongol tanda-tandanya. Padahal sungai dan wadu debitnya udah sangat memprihatinkan. Tiap Jum'at di masjid-masijid sini dipanjatkan juga do'a meminta hujan. Pemanasan global dan "climate change" itu nyata terasa disini teman. Kita (saya dan keluarga) mulai tahun lalu udah mulai sangat berhati-hati dalam memakai air.
Lho.. kok topiknya ganti "climate change" sih... hahahaha...Dasar emang saya nih... lagi doyan ngobrol ajah ๐Ÿ˜ƒ. Maaf ya.

Kembali ke musim dingin artinya musim ngemil bagi saya...hahahaha... *alesan ya.
Wes pokoknya kali ini saya mau berbagi salah satu makanan terfavorit deh yaitu lumpia udang. Suka banget dengan lumpia udang ini, dicocol pake saus cabe ditemani secangkir teh panas... Masyaallah..nikmatnya.
Bikinnya pun gampang dan gak ribet. Tinggal masukin semua ke food prosesor lalu dibungkus pake kulit lumpia atau kulit pangsit lalu goreng deh.

Tapi kalau ingin simpan dan bikin stok, saya biasanya kukus dulu lalu simpan dalam freezer.
Jika ingin makan, diamkan dulu sampai suhu ruang lalu goreng dalam minya panas sedang.
Yuk, yang pengen coba juga, dijamin enak kok.


Lumpia Ayam Udang Goreng
By: ร‡itra's Home Diary

Bahan-bahan:
๐Ÿค 300 gr daging ayam tanpa tulang
๐Ÿค 200 gr udang tanpa kulit
๐Ÿค 6 siung bawang putih,haluskan
๐Ÿค 5-6 siung bawang merah, haluskan
๐Ÿค 1 telur
๐Ÿค 5 sdm (60 gr) terigu
๐Ÿค 1 sdm saus tiram
๐Ÿค 1 sdm minyak wijen
๐Ÿค ½ sdt kaldu bubuk (opsional)
๐Ÿค 1 sdm bumbu ngohiong (opsional)
๐Ÿค 1 sdt merica bubuk
๐Ÿค 2 sdt garam halus atau sesuai selera
๐Ÿค 1 sdt gula
๐Ÿค 3 daun bawang, iris kasar
๐Ÿค 1 wortel ukuran sedang, parut halus
๐Ÿค kulit lumpia/ wonton secukupnya

Cara membuat:

1) Haluskan daging ayam dan udang dalam food prosesor. Masukkan bawang putih dan bawang merah halus, proses lagi sampai halus.

2) Masukkan telur, terigu, saus tiram, minyak wijen dan semua bumbu lainnya. Proses lagi sebentar asal rata. Terakhir masukkan daun bawang dan wortel, proses kembali hingga tercampur rata. Goreng sedikit untuk mencicipi rasanya, koreksi rasa sesuai selera.

3) Siapkan kulit wonton/ lumpia, sendokkan secukupnya adonan ditengah kulit wonton/lumpia. Lalu lipat seperti amplop sisi kanan-kiri lalu gulung menyerupai lumpia mini. Lakukan hingga semua adonan habis.
Tip: Lumpia udang bisa disimpan dalam freezer. Olesi kukusan dengan minyak titpis-tipis lalu kukus lumpia kurang lebih 20 mnt. dinginkan suhu ruang lalu susun di loyang datar jangan saling menempel dan simpan dalam freezer kurleb 30 menit. Setelah beku baru masukkan semuanya dalam kantok ziplock dan simpan dalam freeer sampai siap digoreng. Jika ingin menggoreng, cairkan hingga suhu ruang sebelum digoreng.

4) Panaskan secukupnya minyak. Goreng lumpia udang hingga matang. Sajikan dengan saus cabe atau saus tomat sesuai selera.

Untuk variasi saus cocolan lainnya bisa dilihat disini ya.

Selamat mencoba. Semoga bermanfaat.


Follow me at Instagram; @citra_homediary
If you making this recipe, please let me know. 
Use hashtag #citrashomediary_recipe and tag me ๐Ÿ˜Š Send me some ๐Ÿ’š

Indonesian style Fried Shrimp Chicken Dumpling / Lumpia Ayam Udang Goreng| ร‡itra's Home Diary . #dumpling #shrimpdumpling #chickendumpling #Indonesisch #Indonesianfoodrecipe #foodphotography #Asiancuisine #dumplingsauce #lumpiaudang #snackandappetizeridea


https://myhomediaryinturkey.blogspot.com/2021/01/indonesian-style-fried-shrimp-chicken.html


No comments:

Post a Comment

Loving my blog? Please help me to share to your friends and tell to the world that my blog contents are valuable and interesting to visit. Subscribe or follow my Facebook, Tweeter, Pinterest or my instagram