Dulu sebelum tidur, Bapak Almarhum selalu mendongeng untuk saya dan saudara2 saya. Banyak sekali kisah mulai dari kisah nabi nabi sampai hikayat Abu nawas yg melekat di pikiran saya hingga saya setua ini.
Saya pikir ada baiknya cerita-cerita yang beliau kisahkan pada kami saat itu, saya tuangkan dalam tulisan di blog saya yang sederhana ini dengan harapan anak-anak saya kelak (dan juga pembaca yang lain) juga bisa mengenal hikayat-hikayat itu juga.
Dan bagi saya dengan menuliskannya kembali disini dapat menjadi pengingat bagi saya akan almarhum Bapak dan kebiasaaan bercerita sebelum tidur tersebut dan meneruskan kebiasaan itu kepada anak saya, Inshallah...
I miss U Bapak......
Di sebuah desa hiduplah seorang bapak petani tua dan anak laki-lakinya. Kehidupan mereka sangat miskin hingga tak memiliki apa-apa lagi selain keledai tua. Akhirnya si petani memutuskan untuk menjual Keledai mereka ini.
Photo Credit: wwwayazdotcom via Compfight cc
loading...